Kamis, 01 Maret 2012

Install CMS phpBB untuk Web Forum

Hallo sobat MK disana.,
Kini saya akan buat sebuah artikel masih tentang Web Server di Debian 6 (Squeeze). Kali ini kita akan coba membuat Web Forum dengan menggunakan phpBB. Apa itu Web Forum.??? Web Forum adalah suatu tempat di suatu Website dimana orang-orang dapat bertukar pikiran atau berinteraksi satu dengan yang lainnya.

Berikut ini adalah langkah-langkah untuk membangun suatu Web Forum dengan phpBB :
1. Download CMS phpBB3 disini.!!!
2. Ekstrak file phpBB-3.0.10.zip
root@sandimulyadi:/home/sandimulyadi# cd Downloads
root@sandimulyadi:/home/sandimulyadi/Downloads# ls
phpBB-3.0.10.zip

root@sandimulyadi:/home/sandimulyadi/Downloads# unzip phpBB-3.0.10.zip
root@sandimulyadi:/home/sandimulyadi/Downloads# ls
phpBB-3.0.10.zip    phpBB3

Rabu, 29 Februari 2012

Install VirtualBox di Debian 6 (Squeeze)

Assalamu'alaikum
Kali ini saya akan menulis sebiah artikel masih tentang Debian, yakni menginstall VirtualBox pada Debian 6 (Squeeze). Apa itu VirtualBox.??? VirtualBox adalah sutau software yang berfungsi sebagai media tempat menginstall OS. Artinya dalam suatu OS yang kita install software VirtualBox kita akan dapat memiliki suatu OS lagi di dalamnya dengan kata lain ada OS dalam OS.

Tanpa panjang lebar, berikut adalah langkah-langkah penginstallannya :
1. Download VirtualBox untuk Debian disini.!!!
root@sandimulyadi:/home/sandimulyadi/Downloads# ls
virtualbox-4.1_4.1.8-75467~Debian~squeeze_i386.deb
2. Install VirtualBox
root@sandimulyadi:/home/sandimulyadi/Downloads# dpkg -i virtualbox-4.1_4.1.8-75467~Debian~squeeze_i386.deb
Ikuti proses installasi
Untuk membuka VirtualBox:
Main Menu --> System Tools --> Oracle VM VirtualBox

Selasa, 28 Februari 2012

Install Varnish di Web Server

Assalamu'alaikum sobat MK semua, apa kabar.???
Saya tidak akan bosan untuk kesempatan belakang-belakangan ini post tentang Web Server, soalnya untuk mebangun suatu Web Server banyak hal yang harus dilakukan dari mulai setting IP Address, konfigurasi BIND, Install CMS dan lain-lain.
Kali ini saya akan tulis artikel tentang Install Varnish di Web Server. Apa itu Varnish.??? Varnish adalah suatu paket software yang diperuntukan untuk Web Server gunanya adalah sebagai cache di Web Server agar Web Server dapat diakses dengan cepat oleh komputer-komputer klient. Karena semakin banyak paket data yang keluar atau masuk ke dalam Web Server make akan semakin terhambat akses datanya. Untuk itulah perlu di installnya Varnish pada sebuah Web Server.

Langkah-langkah penginstallannya adalah sebagai berikut :
1. Download beberapa paket software yang diperlukan :
a. Libvarnish1 disini.!!! pada bagian "Architecture" pilih sesuai OS Debian anda (saya menggunakan i386)
b. Varnish disini.!!!
c.  Libapache2-mod-rpaf disini.!!!

Jumat, 24 Februari 2012

Konfigurasi FTP Server pada Debian 6 (Squeeze)

Assalamu'alaikum sobat MK.,
Masih tentang Web Server pada Debian 6 (Squeeze) nih, kali ini saya akan coba tulis artikel mengenai cara konfigurasi FTP Server.
FTP Server digunakan untuk menyimpan file atau berkas pada seuatu Web Server gunanya adalah ketika kita mengupload sesuatu untuk Web Server maka akan tersimpan di FTP Server tersebut. Tidak hanya itu saja, dengan FTP Server anda dapat mengupload file yang nantinya dapat di download oleh orang lain atau klient, jadi anda tidak perlu Web Hosting yang berbayar ataupun gratis. Karena anda sendiri telah memilikinya di Web Server.
Berikut adalah langkah-langkah konfigurasi FTP Server:
1.  Tambahkan IP untuk FTP Server
root@sandimulyadi:/home/sandimulyadi# cd /var/cache/bind
root@sandimulyadi:/var/cache/bind# ls
db.192    db.sandi

Senin, 20 Februari 2012

Konfigurasi DHCP Server pada Debian 6 (Squeeze)

Assalamu'alaikum,,
DHCP Server adalah suatu istilah yang dikenal dalam dunia Web Server sebagai pemberian alamat IP secara otomatis dari komputer server untuk komputer pelanggan atau client. DHCP Server ini dimaksudkan agar IP yang masuk pada Web Server dapat terurut dan tidak berantakan.

Langkah-langkah installasi DHCP Server adalah sebagai berikut :
1. Install paket DHCP Servernya
root@sandimulyadi:/home/sandimulyadi# apt-get install dhcp3-server
root@sandimulyadi:/home/sandimulyadi# cd /etc/dhcp
root@sandimulyadi:/etc/dhcp# ls
dhclient.conf                   dhclient-exit-hooks.d    dhcpd.conf.save
dhclient-enter-hooks.d    dhcpd.conf
2. Lakukan konfigurasi pada dhcpd.conf. Cari script yang yang berawal "# A slightly different configuration for an internal subnet." Dan ubah scriptnya menjadi seperti di bawah ini