Sabtu, 28 Januari 2012

Memasang adf.ly atau bit.ly pada suatu blog atau website

Assalamu'alaikum Warohmatulloh Wabarokatuh
Pada kesempatan kali ini MK akan memberikan kepada anda tentang Tips bagaimana memasang adf.ly atau bit.ly pada sebuah blog ataupun website.
Adf.ly atau Bit.ly adalah suatu website yang menyediakan jasa pengShrinkan atau pengnyorotan suatu alamat dengan imbalan iklan yang dipasang untuk setiap pengalamatan.
Anda tertarik dengan hal tersebut dan ingin mencoba memasang adf.ly atau bit.ly pada blog atau website anda.???

Berikut adalah langkah-langkahnya:
1. Mendaftar ke adf.ly untuk adf.ly dan bit.ly untuk bit.ly
2. Karena adf.ly dan bit.ly sama, saya jelaskan satu saja diantara mereka berdua
3. Pada adf.ly anda klik Join Now dan anda isikan seluruh kolom yang tersedia
4. Anda akan mendapatkan e-mail konfirmasi ke alamat e-mail yang anda isikan, jadi buka e-mail anda
5. Anda konfirmasikan (anda akan mendapatkan bagaimana cara untuk mengkonfirmasi pada e-mail yang anda dapatkan)

6. Setelah anda mengkonfirmasi, anda masuk ke adf.ly
7. Setelah anda masuk ke akun anda, anda akan melihat sebuah kolom dengan tulisan "Shrink" dipinggirnya. Anda masukan alamat yang ingin anda sorotkan atau perpendek. Misalkan saya mempunyai alamat http://mini-kompi.blogspot.com/p/download.html yang ingin saya sorot dan setelah di sorot atau shrink alamatnya menjadi http://adf.ly/54N3H
8. Sekarang coba anda kunjungi kedua alamat yang telah saya contohkan diatas dan lihat perbedaan diantara keduanya, tetntu anda akan mengerti.
9. Selamat anda telah berhasil menyorot sebuah alamat
(Berlaku pula untuk bit.ly)

Adf.ly dan bit.ly bukan hanya sekedar menyorot sebuah alamat saja, namun ia akan menampilkan sebuah iklan disetiap alamat yang kita sorot dan kitapun mendapatkan keuntungan sekian persen jika alamat yang kita sorot dikunjungi seseorang.

Bingung bagaimana cara menuju suatu alamat yang ada adf.lynya.???
Berikut langkah-langkahnya:
1. Anda klik kanan pada alamat http://adf.ly/54N3H dan pilih "Open Link In New Tab"
2. Tentu anda akan mendapatkan gambar adf.ly beserta iklan bukan.??? Anda tunggu saja 5 detik dan akan muncul tulisan "Skip Ad"
3. Dan anda kini berada pada alamat lengkap yang dituju bukan yakni http://mini-kompi.blogspot.com/p/download.html
(Berlaku pula untuk bit.ly) 

Sekian untuk artikel ini, mohon maaf apabila ada kesalahan kata atau tulisan.!!!
Wasalam sobat MK.!!!

5 komentar:

  1. terus dari mana kita dapat penhasilan dari semua itu???
    mohon dibantu

    salam Pramuka Smanab

    BalasHapus
  2. Dari setiap klik yang di pasang Link ke adf.ly nya.!!! :-)

    BalasHapus
  3. apakah adf.ly dan bit.ly ada pada satu perusahaan yg sama..
    apakah bisa adf.ly dan bit.ly digabung jadi satu dalam penggunaan short link...

    salam sporakomputer

    BalasHapus
  4. mana yg lebih mudah, adf.ly atau bit.ly

    BalasHapus
  5. Did you know that you can create short urls with AdFocus and get money for every click on your shortened links.

    BalasHapus